Pertemuan Organisasi Marketing Internasional di Montreal Mengenai Harga Produk – Montreal merupakan kota besar yang berada di Kanada. Sebagai kota besar, perekonomian di Montreal mendapatkan perhatian dari pemerintah setempat. Guna mendorong perekonomian di Montreal, pemerintah tak segan untuk mengadakan pertemuan organisasi marketing internasional di kota Montreal. Dari pertemuan tersebut, ada beberapa keputusan yang dihasilkan. Salah satu hasil keputusan dari pertemuan organisasi pemasaran internasional tersebut adalah penetapan harga produk. Karena merupakan marketing internasional, kegiatan pemasaran dilakukan di beberapa negara dunia. Di dalam melakukan pemasaran, Montreal menerapkan konsep, prinsip dan proses manajemen pemasaran. Proses manajemen pemasaran menjadi ajang penyaluran ide, jasa dan barang kepada konsumen yang ada di berbagai dunia. Pasar internasional sendiri menjadi tempat dimana kegiatan menjual dan membeli produk dilakukan. Karena melibatkan banyak negara, pasar internasional dapat melakukan kegiatan ekspor dengan baik.
Pada marketing internasional Montreal, penetapan harga menjadi kunci kesuksesan atau kegagalan dalam melakukan pemasaran. Dalam melakukan penetapan harga, penetapan harga harus dilakukan berdasarkan dengan nilai produk dan kualitas produk yang dijual. Jika diperhatikan dengan baik, kegiatan menetapkan harga merupakan langkah yang cukup sulit. Hal ini akan semakin rumit jika perusahaan memasarkan produknya di negara yang berlainan. Melakukan penetapan harga tentunya tidak tanpa tujuan. Tujuan dari kegiatan penetapan harga antara lain:
- Mencapai tujuan yang spesifik. Yang termasuk ke dalam tujuan spesifik ini adalah tujuan mendapatkan keuntungan dan target pangsa pasar
- Pada sebuah keputusan bisnis, menerapkan harga merupakan elemen statis. Menempatkan usaha di luar negeri bukanlah menjadi prioritas yang utama. Dengan mengekspor persediaan yang berlebih, volume menjualan akan semakin meningkat.
Dalam proses penetapan harga, kegiatan tersebut akan semakin rumit untuk dilakukan jika terjadi kenaikan harga. Pemasaran internasional yang terjadi di Montreal akan berdampak buruk selama kenaikan harga terjadi. Kenaikan harga dapat terjadi akibat beberapa hal, salah satunya adalah biaya ekspor. Kenaikan harga dapat meningkat akibat biaya pengiriman barang, tarif, margin perantara yang tinggi, biaya administrasi, pajak khusus, fluktuasi nilai tukar dan pengepakan. Kesemua biaya tersebut akan meningkat dengan drastis akibat proses perpindahan barang dari negara-negara yang berbeda. Inflasi menjadi pendorong terjadinya kenaikan harga di Montreal. Di sebuah negara dimana kenaikan inflasi dapat berlangsung dengan cepat membuat nilai tukar juga akan mengalami kenaikan. Hal ini tersebut dapat membuat biaya produk mengalami kenaikan. Kenaikan harga barang akan terus terjadi jika nilai tukar tidak berada pada kondisi yang baik. Kenaikan harga dapat pula terjadi akibat deflasi. Pada saat deflasi, harga barang akan jatuh namun nilai uang akan mengalami kenaikan. Jika ingin deflasi mengalami penurunan, hatl tepat yang dapat dilakukan adalah dengan menurunkan bunga bank..
Guna mengurangi kenaikan harga produk atau barang ada beberapa metode yang dapat dilakukan. Salah satu metode mengurangi kenaikan harga barang adalah dengan menurunkan biaya produksi. Pada saat biaya diturunkan, saluran distribusi akan mendapatkan dampaknya. Menurunkan biaya produksi tentunya akan memberikan keuntungan bagi produsen. Kenaikan harga dapat ditekan dengan cara menurunkan tarif. Pengurangan biaya produk menjadi cara lainnya yang dapat diterapkan oleh produsen untuk menghindari kenaikan harga produk. Karena memberikan dampak yang baik bagi kegiatan pemasaran internasional, menghindari kenaikan harga produk harus dipertimbangkan secara matang. Dengan pertimbangan tersebut, pelaku pemasaran internasional tidak akan mengambil langkah yang salah ketika melakukan marketing.
Leave a Reply